Komisi V DPR dan Pemerintah Setuju RUU SDA Dibawa ke Rapat Paripurna DPR

JAKARTA-Komisi V DPR RI dan Pemerintah menyetujui Rancangan Undang-Undang Sumber Daya Air (RUU SDA) pada Pembicaraan Tingkat I dan akan melanjutkan pada Pembicaraan Tingkat II yakni pada rapat paripurna DPR untuk dapat disahkan menjadi Undang-Undang (UU). Keputusan atas RUU inisiatif DPR tersebut diambil dalam Rapat Kerja antara Komisi V DPR RI dengan wakil pemerintah yang […]

Intan Fauzi: Spirit RUU SDA Melindungi Hak Konstitusional Masyarakat Mendapatkan Air Bersih

JAKARTA-Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) tengah merampungkan RUU Sumber Daya Air (SDA) untuk memastikan adanya payung hukum pascakeputusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang mencabut UU No 7/2004. Pada 2015 lalu, MK membatalkan seluruh isi UU No.7 Tahun 2004 karena dinilai telah bertentangan dengan Undang-Undang Dasar 1945. Awalnya, gugatan terhadap UU No.7 Tahun 2004 tentang  SDA […]

Intan Fauzi Dorong Peningkatan Infrastruktur Kota Depok

peningkatan infrastruktur Kota Depok intan fauzi

Sumber: https://www.jurnaldepok.id/2018/08/07/dpr-dorong-peningkatan-infrastruktur-kota-depok/ DEPOK-Anggota Komisi V DPR RI Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN), Hj Intan Fitriana Fauzi, SH, LLM mendorong peningkatan pembangunan infrastruktur Kota Depok. Hal itu terungkap saat dirinya melakukan Reses di wilayah Kelurahan Mekarjaya, Kecamatan Sukmajaya. “Saat kami melakukan rapat dengar pendapat bersama Kemen PUPR terkait jalan, kami sampaikan Depok ini merupakan desa yang […]